Rabu, 06 Maret 2013

SUDAH BAHAGIAKAH HIDUPMU? MENGAPA?

Sebaliknya kita melihat para pemulung yang pekerjaan mengais-ngais sampah,hidup diemperan2 toko,di kolong-kolong jembatan, menurut penglihatan kita itu tidak bahgia? Itu ukuran dari apa yang kita lihat. Kita tidak tahu justru si pengais sampah ini hidupnya bahagia.Dengan demikian apa yang menjamin bahagia seseorang?
HARTA KEKAYAANNYA? jawabannya......marilah kita duduk sejenak,tutuplah mata,ambil nafas dalam-dalam,hembuskan pelan-pelan,ulangi 2 sampai 3 kali,rasakan apa yang pernah kita alami selami hidup ini,usaha yang gagal,karier yang sukses,banyak teman yang saling mensuppor kita,atau banyak teman yang menjauhi kita,rumah tangga yang kacau balau atau rumah tangga yang selalu sukacita....bayangkan,....adakah kejadian yang pernah kita alami yang menurut kita bahagia? apa itu? dan kapan kejadiannya? setelah mendapatkan jawabannya,bukalah mata pelan-pelan.....lihatlah disekelilingmu,apakah saat ini bahagia itu masih ada?????

Dari sedikit REFLEKSI diatas,....kita dapat menyimpulkan bahwa BAHAGIA itu yang bisa menciptakan adalah hati dan fikiran kita sendiri.Dengan Apa????
  • Bersyukurlah dalam segala hal
  • Berfikirlah positif untuk setiap orang
  • Berusahalah terus semaksimal mungkin
  • Bekerjalah dengan tulus  ,iklas dan sepenuh hati.
  • Menerima setiap cobaan dan masalah sebagai sapaan sehingga kita merasa diperhatikan,pasrah dan tetap mencoba menyelesaikan dengan hati damai.
  • Memberi senyuman untuk orang yang sangat berperan dalam hidup khususnya dan orang-orang disekeliling ,karena senyum membawa semangat dan energi baru.
  • Perduli  dan berbagi dengan sesama.
Semoga  TIPS BAHAGIA ini dapat bermanfaat untuk kita semua.GBU All

0 komentar: